[INFO TRACER STUDY ITB]

💰
Berdasarkan Tracer Study 2024:
👩‍💼 Alumni yang bekerja memiliki median penghasilan Rp 8 juta/bulan dengan bonus tahunan Rp 15 juta.

🚀 Alumni yang berwirausaha mencatat median penghasilan Rp 5 juta/bulan dengan median omset Rp 30 juta, bahkan ada beberapa alumni yang omsetnya
mencapai ratusan juta/bulan! Angka ini menunjukkan bahwa baik bekerja maupun berwirausaha punya potensi dan tantangan masing-masing.
Kalau kamu, lebih tertarik jalur mana: profesional atau entrepreneur? 👇

#ditbangdikITB #tracerstudy #surveyalumni #graduatesurvey #pascasarjana #graduatesurvey #sarjana #masterdegree #magister #programprofesiITB

 

 

Leave a Comment